PENGARUH KEHIDUPAN BERASRAMA TERHADAP PERTUMBUHAN ROHANI ANAK SMAK TERANG HARAPAN

  • Wanda Lestari Sekolah Tinggi Filsafat Theologia Jaffray Makassar
  • Sarce Rien Hana Sekolah Tinggi Filsafat Theologia Jaffray
Keywords: Pertumbuhan Rohani, SMAK Terang Harapan, Asrama

Abstract

 

            Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana pengaruh kehidupan berasrama terhadap anak SMAK Terang Harapan Makassar. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif yang membahas tentang ciri kehidupan berasrama, tata cara yang diterapkan dalam asrama, penyesuaian-penyesuain lingkungan, perkembangan perilaku yang terjadi, sistem penegak disiplin dalam asrama, serta pertumbuhan rohani yang di alami oleh anak dalam asrama SMAK Terang Harapan. Data yang terkumpul selanjutnya dianalisis secara kuantitatif dengan sampel 31 orang siswa/siswi SMAK Terang Harapan.

            Berdasarkan dari hasil penelitian maka penulis dapat menarik kesimpulan sebagai berikut: Pertama, Melalui pola kehidupan berasrama yang di terapkan di SMAK Terang Harapan, maka dapat memberi pengaruh yang baik kepada penghuni asrama. Kedua, melalui bimbingan-bimbingan rohani yang diterapkan dalam asrama membuat mereka mengalami pertumbuhan secara rohani dengan baik. Ketiga pengaruh kehidupan berasrama terhadap pertumbuhan rohani anak asrama SMAK Terang Harapan hasil yang diperoleh adalah 86,63%. Jadi dari interval koefisien korelasi memiliki tingkat hubungan yang sangat kuat, dengan nilai 0,930. Jadi dapat disimpulkan bahwa bahwa pengaruh kehidupan berasrama bagi pertumbuhan rohani anak memiliki hubungan yang sangat kuat, yaitu melalui bimbingan-bimbingan seperti membaca Firman Tuhan, ketekunan dalam doa, persekutuan yang diterapkan, dapat diterima dengan baik oleh anak asrama, sehingga mereka mengalami pertumbuhan secara rohani, dalam hubungan mereka dengan Tuhan maupun dengan sesama.

 

Kata-kata Kunci: Kehidupan Berasrama, Pertumbuhan Rohani, Anak SMAK Terang Harapan.

References

Alkitab Jakarta: Lembaga Alkitab Indonesia, 2001.
“Bertumbuh dalam Kristus.” Diakses 7 Agustus 2019, https://www.google.com/url?sa=t&source=web&rct=j&url=http://www.pustakakristen.com/2017/01/bertumbuh-dalam-kristus.
Boice, James Montgomery. Dasar-dasar Iman Kristen. Surabaya: Momentum, 2011.
Bridges, Jerry. Respectable Sins. Bandung: Pionir Jaya, 2008.
Brien, Peter T.O. Surat Efesus. Surabaya: Momentum, 2013.
Budiaji, Weksi. “Skala Pengukuran dan Jumlah Respon Skala Likert.” Budiaji 2, no.2 (2013): 129-37. Diakses 17 Juli 2019, https://osf.io/k7bgy/download/?format=pdf.
Chrisiana, “Upaya Penerapan Pendidikan Karakter Bagi Mahasiswa.” Jurnal Teknik Industri 7, no. 1 (2005): 83-89. Diakses 25 Februari 2019, http://ced.petra.ac.id/index.php/ind/article/view/16334.
Cm, Tondowidjojo. Kunci Sukses Pendidikan. Surabaya: Yayasan Kanisius, 1984.
Chan, Simon. Spiritual Theologi. Yogyakarta: ANDI, 2002.
Drescher, John M. Tujuh Kebutuhan Anak. Jakarta: BPK. Gunung Mulia, 2009.
Divinyi, Joyce. Disiplin Your Kids. Jakarta: Bhuana Ilmu Populer, 2003.
Edison, F. Thomas. Pendidikan Nilai – Nilai Kristiani. Bandung: Kalam Hidup, 2018.
Erastus Sabdono, Pelayanan Yang sesungguhnya. Jakarta: Rehobot, 2017.
Edowai, Dolince. “Pengaruh Ibadah Persekutuan Mahasiswa Papua (IPMP) Terhadap PertumbuhanRohani Mahasiswa Papua Di Kota Makassar.” Skripsi, S.Pd, STF Jaffray Makassar, 2017. Diakses 21 Mei 2019.
Riggs, Charlie. Belajar Berjalan Denga Allah. Jakarta: Persekutuan Pembaca Alkitab, 1986.
Gunarsa Y. Singgih D. Gunarsa dan Singgih D. Gunarsa, Psikologi untuk Membimbing. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 1987. Y. Singgih D. Gunarsa & Gunarsa mengutip Kartini Kartono, Hygiene Mental. Bandung: Mandar Maju, 2002.
Gunarsa Y. Singgih D. Gunarsa dan Singgih D. Gunarsa, Psikologi untuk Membimbing. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 1987. Y. Singgih D. Gunarsah & Gunarsa mengutip Mustha Fahmi. Penyesuaian Diri. Jakarta: Bulan Bintang, 2003.
Grinnella, Ann. “Komunikasi dengan Generasi Muda.” Dalam Daniel Ronda (ed.) Utulah Aku Panggilan yang Tak Lekang oleh Waktu. Bandung: Kalam Hidup, 2012.
Gondowijoyo, J. H. Membangun Manusia Rohani. Yogyakarta: ANDI, 2005.
____. School Of Prayer. Yogyakarta: ANDI, 2015.
Hasan, Fuad. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka, 2001.
Hadi Susanto, Dwi Yulianti dan Enis Nurnawati. “Peningkatan Kerjasama Siswa SMP Melalui Penerapan Pembelajaran Kooperatif Pendekatan Think pair Share.” Unnes Physics Education Journal 1, no.1 (2012): 1-7. Diakses 9 Agustus 2019, journal.unnes.ac.id/sju/index.php/upej/article/view/764.
Hamdana, Fara, dan Alhamdu, “Subjective well-being siswa MAN 3 Palembang yang tinggal di asrama.” PSIKIS 1, no.1 (2015): 99-107. Diakses 20 Agustus 2019, jurnal.radenfatah.ac.id/index.php/psikis/article/view/560.
Hasmawaty. “Kemampuan Menyimak Anak Melalui Kegiatan Bercerita (Studi Kasus pada Taman Penitipan Anak Athirah Makassar).” Jurnal Ilmu Teologi dan Pendidikan Agama Kristen 1, no. 1 (Juni 2020): 56-68. https://ojs.sttjaffray.ac.id/jitpk/article/view/463.
Horton, Stanley M. Oknum Roh Kudus. Malang : Gandum Mas, 2019.
Juanda, “Pengaruh Kelas Pendalaman Iman Anak Lebak Arum (Piala) Terhadap Pertumbuhan Rohani Anak Usia 11-14 Tahun Dikompleks Perumahan Lebak Arum Surabaya.” KERUSSO 1, no 1 (2016), 52-72. Diakses 20 Agustus 2019, jurnal.sttii-surabaya.ac.id/index.php/kerusso/article/view/48.
Johnson, Jackie M. Power Prayer. Bandung: Pioner Jaya, 2008.
Janti, Suhar. “Analisis Validitas Dan Reliabilitas denga n skala likert Terhadap Pengembangan Si/Ti dalam penentuan keputusan penerapan srategic planning pa’da industri Garmen.” Prosiding Seminar Nasional Aplikasi Sains & Teknologi (SNAST) 2, no.1 (2014): 156-176. Di akses 17 Juli 2019, repository.akprind.ac.id/sites/files/A155-160 Suhar Janti.pdf.
Keener, Craig S. Gift & Giver. Jawa Timur: Perkantas, 2015), 22.
Kurniawan, Daud. Kerajaan Allah Di Antara Kita. Bandung: Kalam Hidup, 2006.
Kristanto, Billy. Ajarlah Kami Bertumbuhan. Surabaya: Momentum, 2011.
Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Pustaka Sinar Harapan 1994.
Kurniawan, Daud. Kerajaan Allah Di Antara Kita. Bandung: Kalam Hidup, 2006.
Lewia, A. Barbara. Character Building untuk Remaja. Jakarta: Karisma, 2004.
Mussen, Paul Henry, dkk. Perkembangan dan Kepribadian Anak . Jakarta: Penerbit Arcan, 1989.
Mills, David. Mengenal Yesus Yang Sesungguhnya. Batam : Santo Press, 2005.
Martin dan Deibe Bobgan, Membimbing Berdasarkan Firman Allah. Bandung: Kalam Hidup, 1985.
Observasi Aturan Asrama. Makassar 5 Juni 2019.
Pola Hidup Kristen. Malang: Gandum Mas, 1989.
Poernomo, Eddy. “Pengaruh Kreativitas Tim Terhadap Kinerja.” Jurnal Ilmu-Ilmu Ekonomi 6, no.2 (2006): 102-108. Diakses 09 Agustus 2019, https://core.ac.uk/download/pdf/12218141.pdf.
Pai, Rex A. Harta Karun Dalam Doa. Yogyakarta: Penerbit Kanisius, 2002.
“Pelayanan Dan Pelayanan Gereja.” Diakses 7 Agustus 2019, https://www.google.com/url?sa=t&source=web&rct=j&url=http://www.pustakakristen.com/2017/02/pelayanan-dan-pelayanan-gereja.
Park, Dong Chan. Gereja Harus Senantiasa Menang. Korea Selatan: GMK Ilsankwanglim, 2017.
Prahesty, RE, dan I suwanda. “Peran Ekstrakurikuler Palang Merah Remaja Dalam Membentuk Sikap Tolong Menolong Siswa Di SMPN 5 Sidoarjo.” Unnes Physics Education Journal 1, no.4 (2016): 201-215. Diakses 9 Agustus 2019, https://jurnalmahasisa.unesa.ac.id/index.php/jurnal-pendidikan-kewarganegaraa/article/view/14301.
Rahmania Utari, Mada Sutapa, dan Tina Rahmawati. “Pembentukan Iklim Sosial-Akademik Di Asrama Mahasiswa.” Jurnal Penelitian Humaniora 19, No. 1 (2014): 12-23. Diakses 09 Agustus 2019, https://journal.uny.ac.id.php/humaniora/article/view/3508. Rahmania, dkk, mengutip Baumrind. Making It Trough The First Year College.
Rusni, Rahmasyah, Alfiasari, dan Melly Latifa. “Keseimbangan Kehangatan Dan Kontrol Orangtua Menentukan Konsep Diri dan Motivasi Berprestasi Atlet Muda Di Sekolah Berasrama.” Jurnal Ilm. Kel. & Kons 4, no 2. (2011): 139-147. Diakses 11 Agustus 2019, ikk.fema.ipb.ac.id/v2/i,ages/jikk/v4n2_4.pdf.
Sampson, Steve. Anda Dapat Mendengar Suara Allah. Yogyakarta: ANDI, 1999.
Serli dan Hengki WIjaya. “Metode Permainan Dalam Meningkatkan Pemahaman Firman Tuhan Pada Remaja GKII Okahapi Sumba Timur.” Jurnal Ilmu Teologi dan Pendidikan Agama Kristen 1, no. 1 (Juni 2020): 17-28. https://ojs.sttjaffray.ac.id/jitpk/article/view/459.
Subagoyo, Andreas B. Pengantar Riset Kuantitatif (Bandung: Kalam Hidup, 2004.
Singarimbun, Masri, dan Sofian Effendi, Metode Penelitian Survai. Jakarta : LP3ES, 1989.
Sudrajat, “Mengapa Pendidikan Karakter.” Jurnal Pendidikan Karakter 1, no 1 (2011): 47-58. Diakses 22 Ferbuari 2019, https://journal.uny.ac.id/index.php/jpka/article/view/1316.
Soeleman. M. Munandar. Ilmu Sosial Dasar. Bandung: Refika Aditama, 2015.
Warren, Rick. The Purpose Driven Church. Jawa Timur: Gandum Mas, 2016.
Wijaya, Hengki (ed.). Metodologi Penelitian Pend idikan Teologi. Makassar : Sekolah Tinggi Theologi Jaffray, 2017.
Widiyanto, Mikha Agus. Statistika untuk Penelitian Bidang Teologi, Pendidikan Agama Kristen, & Pelayanan Gereja: Lengkap dengan Konsep dan Aplikasi SPSS. Bandung: Kalam Hidup, 2014.
Zakiyah, Naili, dan Frieda Nuzulia Ratna Hidayanti, Imam Setyawan, “Hubungan Antara Penyesuaian Diri Dengan Prokrastinasi Akademik Siswa Sekolah Berasrama SMP N 3 Peterongan Jombang.” Jurnal Psikologi Undip 8, no. 2 (2010): 156-167. Diakses 19 Agustus 2019, www.academik.edu/download/33269913/2960-6427-1-SM.pdf.
Published
2021-02-26
How to Cite
Lestari, W., & Hana, S. R. (2021). PENGARUH KEHIDUPAN BERASRAMA TERHADAP PERTUMBUHAN ROHANI ANAK SMAK TERANG HARAPAN. Repository Skripsi Online, 3(1), 88-94. Retrieved from https://skripsi.sttjaffray.ac.id/index.php/skripsi/article/view/112